Printer dengan Wadah Tinta Isi Ulang dan Tinta Botol Rendah Biaya
Printer berperforma tinggi ini memadukan pencetakan berbiaya rendah dengan pengoperasian dan pemeliharaan yang mudah, serta kompatibel dengan tinta botol rendah biaya untuk efisiensi biaya yang lebih besar.
Print (Cetak)
Kecepatan Cetak (A4, ISO): hingga 11 / 6 ipm (hitam/warna)
USB 2.0
Rekomendasi Volume Cetak per Bulan: 150 - 1.500 halaman
Voucher - Kertas Jasmine Gliter Hanging Tag - Kertas Kraft
Menu - Kertas Art Karton Glossy Amplop - Kertas Kraft SamsonStiker Kuku - Kertas Canon Nail Sticker
Fitur & Kelebihan Printer :
GARANSI HINGGA 3 TAHUN - Jaminan perlindungan printer selama 2 + 1 tahun tambahan (dengan registrasi online). Gratis biaya service, penggantian Spare Part dan Print Head pada seluruh Datascrip Service Center & Authorised Service Dealer. (Ketentuan garansi 3 tahun / 30.000 lembar ditentukan sesuai penggunaan yang terdahulu tercapai)
COMPACT - Desain printer yang modern & ringkas.
HYBRID INK - Tinta hitam PIGMEN untuk hasil cetak monokrom yang lebih detail, tebal & tidak luntur
HYBRID INK - Tinta warna DYE untuk hasil cetak warna yang lebih cerah.• BORDERLESS - Dapat mencetak foto tanpa tepi ukuran 4R hingga A4
MAINTENANCE CARTRIDGE - Kotak absorber ringkas penampung residu tinta hasil cleaning yang dapat diganti sendiri (tanpa membawa ke Service Center & tanpa resetter).
MACBOOK PLUG & PLAY - Print hanya dengan menghubungkan USB• PRINT HEAD - Dapat diganti salah satu (black/color) secara mandiri tanpa harus bawa Service Center.
Spesifikasi :
Kapasitas cetak : Hitam 6.000 halaman, Warna 7.700 halaman• Kecepatan cetak : Hitam 11,0 ipm , Warna 6,0 ipm
Resolusi cetak : 4.800 x 1.200 dpi
Ukuran kertas cetak : ID Card (91 x 55 mm), 4R, A6, A5, A4, F4, Letter, Legal.
Detail lebar ukuran cetak : 55 - 216 mm
Detail panjang ukuran cetak : 89 - 1.200 mm• Detail ketebalan kertas : 64 gsm - 265gsm
Kompabilitas OS : Windows, MacOS, ChromeOS.
Quiet Mode (mode tidak berisik) :Tersedia
Power : AC 100 - 240 V, 50/60 Hz
Hi-Speed USB 2.0
Detail Kapasitas Cetak Untuk Plain Paper - A4 Color Documents